Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap


Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution atau TOPSIS merupakan salah satu metode populer dalam bidang SPK.

Metode ini diperkenalkan pertama kali oleh Yoon dan Hwang (1981).

Menurut Kusumadewi,2006:87 didasarkan pada konsep dimana alternatif terpilih yang terbaik tidak hanya memiliki jarak terpendek dari solusi ideal positif, namun juga memiliki jarak terpanjang dari solusi.

TOPSIS menggunakan prinsip bahwa alternatif yang terpilih harus mempunyai jarak terdekat dari solusi ideal positif dan terjauh dari solusi ideal negatif dengan menggunakan jarak Euclidean untuk
menentukan kedekatan relatif dari suatu alternatif dengan solusi optimal.

TOPSIS telah digunakan dalam banyak aplikasi termasuk keputusan investasi keuangan,
perbandingan performansi dari perusahaan, pebandingan dalam suatu industri khusus, pemilihan
sistem operasi, evaluasi pelanggan, dan perancangan robot

Adapun langkah-langkahnya adalah:

1. Membangun sebuah matriks keputusan.
Matriks keputusan X mengacu terhadap m alternatif yang akan dievaluasi berdasarkan n kriteria.
Matriks keputusan X dapat dilihat sebagai berikut :
Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap
keterangan:
ai = ( i = 1, 2, 3, . . . , m ) adalah alternatif-alternatif yang mungkin,
xj= ( j = 1, 2, 3, . . . ,n ) adalah atribut dimana performansi alternatif diukur,
xij adalah performansi alternatif ai dengan acuan atribut xj.

2. Membuat matriks keputusan yang ternormalisasi.
Persamaan yang digunakan untuk mentransformasikan setiap elemen xij

3. Membuat matriks keputusan yang ternormalisasi terbobot

4. Menentukan Matriks solusi ideal positif dan solusi ideal negative.

5. Menghitung separasi.

6. Menghitung Kedekatan terhadap solusi ideal positif

7. Merangking alternatif.

Alternatif diurutkan dari nilai C+ terbesar ke nilai terkecil. Alternatif dengan nilai C+ terbesar
merupakan solusi terbaik.

Berikut ini contoh studi kasus penggunaan metode TOPSIS dalam pemilihan guru berprestasi.

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Pemilihan Guru Berprestasi

  • Menjelang bulan Mei setiap tahunnya selalu diadakan kompetisi antar guru se-Indonesia dalam Pemilihan Guru Berprestasi mulai dari tingkat sekolah, kecamatan, kabupaten, provinsi dan final di tingkat nasional.

  • Guru berprestasi dalam pelaksanaan pembelajaran merupakan guru yang mampu melaksanakan tugas pokok dan fungsinya (Tupoksi) dengan baik dalam pelaksanaan pembelajaran yang terdiri atas serangkaia kegiatan.

  • Pemilihan Guru Berprestasi menjadi ajang kompetisi positif antar peserta dalam meningkatkan kompetensi dan profesionalisme mereka.

  • Oleh karena itu, dengan menerapkan metode TOPSIS, diharapkan dapat memberikan solusi berupa sistem pengambilan keputusan yang bisa digunakan secara efektif dan efesien.
Kriteria pertama
Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap
Portofolio Guru
Dalam mengukur prestasi guru, portofolio merupakan komponen yang paling penting. Portofolio guru merupakan suatu kumpulan dari pekerjaan yang dihasilkan oleh seorang guru, yang didesain untuk menggambarkan talenta/prestasi yang dimilikinya.

Kriteria kedua
Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Tes Tertulis
Tes Tertulis merupakan tes/ujian dalam bentuk tertulis mengenai materi-materi tertentu sesuai dengan bidang ilmu seorang guru.

Kriteria ketiga
Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Tes Kepribadian
Tes Kepribadian merupakan tes yang dilakukan untuk mengetahui kepribadian atau kecenderungan seorang guru.

Kriteria keempat

Tes Wawancara

Kriteria kelima

Makalah
Dalam penentuan guru berpestasi, biasanya akan dilakukan penilaian
mengenai makalah PTK (Penelitian Tindakan Kelas) yang telah
disusun oleh guru

Bobot Kriteria :
Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Alternatif :
Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Proses pemilihan dengan metode Topsis:









Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap

Contoh perhitungan dalam bentuk spreadsheet dapat diakses di laman :
https://docs.google.com/spreadsheets/d/12UUdFwSBcBxj1JV1CAOEqPSlpdiSj60zpTr_y2O4LLg/edit#gid=24505878

Mungkin itu saja materi hari ini, materi yang diberikan berasal dari salah satu power point dari Slideshare dan jurnal SPK dengan metode topsis bisa diunduh dibawah ini.

Kuliah SPK

Jurnal SPK

Post a Comment for "Penjelasan Metode Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Secara Lengkap"